Pengamanan Pembukaan Bazar Ramadhan UMKM di Balai Desa Pasirhalang

    Pengamanan Pembukaan Bazar Ramadhan UMKM di Balai Desa Pasirhalang

    Sukaraja - Polres Sukabumi Kota Polda Jawa Barat - Kota Sukabumi - Sebagai bentuk dukungan terhadap program peningkatan perekonomian di Kecamatan Sukaraja Kabupaten Sukabumi khususnya bagi pelaku UMKM, Anggota Polsek Sukaraja Polres Sukabumi Kota Aipda Darsono Budiman dan Aipda Fatwani menghadiri dan melaksanakan pengamanan pembukaan Bazar Ramadhan UMKM di Balai Desa Pasirhalang Kp. Gentong Desa Pasirhalang Kecamatan Sukaraja, Kabupaten Sukabumi, Senin (1/4/2024).

    Kapolsek Sukaraja Kompol Dedi Suryadi SE, M.Si  menerangkan bahwa Polsek Sukaraja  menghadiri pembukaan Bazar Ramadhan UMKM Kecamatan Sukaraja tersebut sebagai wujud dukungan terhadap program peningkatan perekonomian di Kecamatan Sukaraja Kabupaten Sukabumi khususnya bagi pelaku UMKM.

    Sebagai bentuk komitmen Polri dalam mendukung program pemerintah mengenai peningkatan ekonomi dibidang UMKM.

    polres sukabumi kota kota sukabumi indoensia akbp ari setyawan wibowo
    Dwi Wahyuningsih

    Dwi Wahyuningsih

    Artikel Sebelumnya

    Polsek Sukaraja Beri Dukungan Terhadap Program...

    Artikel Berikutnya

    Sebagai Bentuk Pelayanan Polri kepada Warga...

    Berita terkait

    Rekomendasi berita

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Hendri Kampai: Revolusi Penulisan Rilis Berita dengan Bantuan Artificial Intelligence (AI)
    Polri Bongkar Sindikat Judi Online yang Dikendalikan Warga Negara Asing, Perputaran Uang Capai Rp 685 M
    Forum Pemred SMSI Gelar Rapat Perdana, Bahas Program Strategis untuk Kemajuan Media Siber
    Wakapolda Jateng dan Ketum PW FRN Hadiri Pembukaan Baba Restaurant, Dorong Peningkatan Ekonomi Semarang

    Tags